Friday, April 23, 2010

Kali Hitam


Kali Hitam
WS Rendra

Kali hitam lewat dengan keluh kesah
kawanan air dari tanah tak bernama
Kali hitam lewat di tanah rendah
Kali hitam beralur di dasar dada.

Mengalir ia. Mengalir. Entah dari mana.
Rahasia pertapa dan nestapa.
Sunyi yang lahir dari tanya.
Betapa menjalar ia, lidah yang berbisa!

Anda sedang membaca kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Kali Hitam dan anda bisa menemukan kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Kali Hitam ini dengan url http://kumpulankaryapuisi.blogspot.com/2010/04/kali-hitam.html,anda juga bisa meng-click kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Kali Hitam Tetapi dilarang merubah isi maupun mengganti nama penyair/pengarang nya karena bertentangan dengan HAKI, semoga anda ter-inspirasi dengan karya Kali Hitam salam Karya Puisi

0 komentar:

Post a Comment

 

kumpulan karya Puisi | Copyright 2010 - 2016 Kumpulan Karya Puisi |