Thursday, March 31, 2011

Biografi Fati Soewandi



Biografi Fati Soewandi

Fati Soewandi bernama asli St. Fatimah. Aktif menulis esai, puisi, dan cerpen, serta menerjemahkan naskah-naskah berbahasa asing. Sejumlah tulisan telah dimuat di Media Indonesia, Jawa Pos, Waspada, Femina, Lampung Post, Annida, Majalah Budaya Sagang (Riau), Radar Bandung, Seputar Indonesia, situs dan milis sastra (cybersastra, bumimanusia, penyair, thetoilet, poetry, dll), Jurnal Puisi Rakyat Indonesia (Solo, 2003), Dian Sastro for President! #2: Reloaded (AKY-ON/OFF, Yogyakarta 2003), CD Antologi Puisi Cyberpuitika (Yayasan Multimedia Sastra, Jakarta 2002), Antologi Penyair Jawa Timur (Festival Seni Surabaya 2004), Cyber Grafitti; Polemik Sastra Cyberpunk (Yayasan Multimedia Sastra, Jakarta, dan Penerbit Jendela,Yogyakarta, 2004), Dian Sastro for President!: The End of Trilogy (Yogyakarta, 2005), Cyberletters (Jakarta, 2005), Krakatau Award Dewan Kesenian Lampung 2005 (pemenang terbaik kedua), Fanfict #1 (Bandung 2005), Essowenni Award (Makassar, September 2005), Nubuat Labirin Luka: Antologi puisi untuk Munir (Jakarta 2005), Sang Kecoak: Antologi Cerpen Pemenang Sayembara Menulis Cerpen Nasional AKY 2005 (Yogyakarta, 2005), Suami Impian: Antologi Cerpen Rumah Cahaya (Lingkar Pena Publishing House, 2006), Anthology Empati Jogja (Pustaka Jamil, 2006), Spirituality in Work (Pustaka Inti, 2006), pemenang terbaik ketiga dan pemenang penghargaan sayembara menulis tentang mata (Tabloid Wanita Indonesia, Agustus 2006), Loktong: Kumpulan Cerpen Pemenang Sayembara Menulis Cerpen Tingkat Nasional 2006 (Deputi Pemberdayaan Pemuda Kementrian Negara Pemuda dan Olahraga bekerja sama dengan Creative Writing Institute, Jakarta 2006), Jogja 5.9 Skala Richter: Antologi Seratus Puisi (Bentang Pustaka, Yogyakarta 2006), dsb.

sumber : kompas.com



Anda sedang membaca kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Biografi Fati Soewandi dan anda bisa menemukan kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Biografi Fati Soewandi ini dengan url http://kumpulankaryapuisi.blogspot.com/2011/03/biografi-fati-soewandi-fati-soewandi.html,anda juga bisa meng-click kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Biografi Fati Soewandi Tetapi dilarang merubah isi maupun mengganti nama penyair/pengarang nya karena bertentangan dengan HAKI, semoga anda ter-inspirasi dengan karya Biografi Fati Soewandi salam Karya Puisi

0 komentar:

Post a Comment

 

kumpulan karya Puisi | Copyright 2010 - 2016 Kumpulan Karya Puisi |