Saturday, August 14, 2010

Puisi Melati di Pahaku | Yunis Kartika


MELATI DI PAHAKU
Puisi Yunis Kartika

Usai terang di jalanan
mengendap kita masuk ruangan
lorong gelap
5 wat lampu luput kau pasang

tanganmu mencariku
perlahan menjelajahi satusatu
menyusuri lekuk liku
nafas pun menjadi deru

membidas ruangwaktu
kau dan aku terhempas sunyi
mengeja hasrat
menikmati geletar tubuh sendiri

dalam lantang kita
wajahmu mendongak ke langit
menunggu melati merekah di pahaku

2007

Anda sedang membaca kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Melati di Pahaku | Yunis Kartika dan anda bisa menemukan kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Melati di Pahaku | Yunis Kartika ini dengan url http://kumpulankaryapuisi.blogspot.com/2010/08/melati-di-pahaku-yunis-kartika.html,anda juga bisa meng-click kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Melati di Pahaku | Yunis Kartika Tetapi dilarang merubah isi maupun mengganti nama penyair/pengarang nya karena bertentangan dengan HAKI, semoga anda ter-inspirasi dengan karya Puisi Melati di Pahaku | Yunis Kartika salam Karya Puisi

0 komentar:

Post a Comment

 

kumpulan karya Puisi | Copyright 2010 - 2016 Kumpulan Karya Puisi |